Sejarah Negara Mesir


bendera negara mesir
Sejarah Negara Mesir

Kerajaan Mesir merupakan sebuah kerajaan yang telah melalui perjalanan sejarah yang panjang sejak ribuan tahun yang lalu. 

Negara Mesir era kekinian merupakan negara yang terbentuk melalui semangat nasionalisme dalam menentang penjajahan bangsa Inggris. Adapun kemerdekaan Mesir dari Inggris adalah pada tanggal 11 November 1922 namun kemerdekaan ini masih dianggap sebagai suatu hal yang belum mencerminkan kemerdekaan yang sebenarnya oleh masyarakat Mesir karena Inggris masih leluasa untuk ikut campur urusan dalam negeri Mesir. 

Hal ini menyebabkan meletusnya revolusi Mesir pada 23 Juli 1952 hingga akhirnya Mesir berhasil menjadi negara republik pada tanggal 18 Juni 1953.

Mesir merdeka pada tanggal : 18 Juni 1953
Ibukota Mesir : Kairo
Mata Uang Mesir : Pound Mesir

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Sejarah Negara Mesir"

Post a Comment